
Harga Paket Gathering Castello Ciater
Dapatkan keceriaan bersama teman kerja dan keluarga dengan berlibur ke Dcastello Ciater Subang. Hilangkan sejenak penat Anda bekerja dengan merefresh suasana agar tigak tegang, nikmati keindahan taman bunga dengan gaya castel yang unik.
Form Paket Gathering Castello Ciater
Silahkan isi form untuk permintaan surat penawaran Paket Gathering Dcastello Ciater
Florawisata Dcastello Ciater Subang
Florawisata D’Castello dikenal sebagai tempat wisata baru di Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat. Obyek wisata ini mengusung konsep taman bunga.





Pertanyaan tentang Dcastello Ciater Subang

Kenapa memilih event organizer outbound ?
Event Organizer Outbound, memberikan kemudahan dan kenyamanan semua kegiatan atau event perusahaan Anda. Event liburan seperti gathering perusahaan menjadi mudah dan menyenangkan. Saat ini team kami memiliki lebih dari 20 Orang yang berasal dari berbagai keahlian profesi di bidangnya masing-masing, dari mulai Dosen, Guru, Motivator, Marketing, instruktur, Facilitator, sampai ke tekhnik Lapangan yang profesional dalam bidang pekerjaanya sehingga menjadikan team ini semakin kompak dan tangguh.
Selain itu kami juga telah berpengalaman lebih dari 10 tahun dalam menyelenggarakan event-event untuk berbagai perusahaan dan instanti, dari mulai event gathering, aniversary, outbound, team building, training, program persiapan masa pensiun, dan masih banyak lagi program lainnya yang telah sukses kami tangani.